Nama Bayi Dari Asal Bahasa Islami

Halaman ini memuat daftar nama berdasarkan asal bahasanya.

Filter nama berdasarkan asal bahasa: islami

No.NamaArtiAsal BahasaGender
3501.NaadirBerharga, jarang adaIslamiLaki-laki
3502.NaadirahJarang adaIslamiPerempuan
3503.NaadiyahPara pendukungIslamiPerempuan
3504.Naafi`Yang memberi manfaatIslamiLaki-laki
3505.NaafisahYang amat berharga; berkedudukan tinggiIslamiPerempuan
3506.NaajiyYang terbebas dari keburukanIslamiLaki-laki
3507.NaashirSuka menolongIslamiLaki-laki
3508.NaayifTinggiIslamiLaki-laki
3509.NaazneenCantikIslamiPerempuan
3510.NabaBerita baikIslamiPerempuan
3511.NabawiBerita baikIslamiPerempuan
3512.NabeelBangsawanIslamiLaki-laki
3513.NabhanTandaIslamiLaki-laki
3514.NabhanMulia, terkenalIslamiLaki-laki
3515.NabiaBentuk lain dari NabilaIslamiPerempuan
3516.NabielBangsawan (bentuk lain dari Nabeel)IslamiLaki-laki
3517.NabighOrang yang unggul, pintarIslamiLaki-laki
3518.NabihpintarIslamiLaki-laki
3519.NabihCerdik, muliaIslamiLaki-laki
3520.NabihaBangsawan, cerdasIslamiPerempuan
3521.NabihahYang cerdas dan unggulIslamiPerempuan
3522.NabihanTanda, mulia, terkenalIslamiLaki-laki
3523.NabiilTerhormat, punya kelebihanIslamiLaki-laki
3524.NabiilahterhormatIslamiPerempuan
3525.NabilTerhormat, mulia, orang yang mempunyai kelebihanIslamiLaki-laki
3526.NabilTerhormat, mempunyai kelebihanIslamiLaki-laki
3527.NabilCerdik. MahirIslamiLaki-laki
3528.Nabillah(bentuk lain dari nabilah) Cerdik, mahirIslamiPerempuan
3529.NabisBerharga (bentuk lain dari Nafis)IslamiLaki-laki
3530.NabyllahMahirIslamiLaki-laki
3531.NacharBanyak menolongIslamiLaki-laki
3532.NadawiDermawan (bentuk lain dari Nadwa)IslamiPerempuan
3533.NadeemTeman, kawanIslamiLaki-laki
3534.NadhifBersihIslamiLaki-laki
3535.NadhifaBersihIslamiPerempuan
3536.NadhifahBersihIslamiPerempuan
3537.NadhimPengaturIslamiLaki-laki
3538.NadhirIndah - elokIslamiLaki-laki
3539.NadhirDirektur, pengawasIslamiLaki-laki
3540.NadhirBagus, indahIslamiLaki-laki
3541.NadhirahYang penuh vitalitas dan menawanIslamiPerempuan
3542.NadhirramaPemberi peringatan dan pembawa kebahagiaanIslamiLaki-laki
3543.NadhirrizkyMendapat rezeki yang baikIslamiLaki-laki
3544.NadhmiTeratur (disiplin)IslamiLaki-laki
3545.NadiTempat pertemuanIslamiLaki-laki
3546.NadiaAwalIslamiPerempuan
3547.NadidahYang semisal, sepadan, yang samaIslamiPerempuan
3548.NadiimPendampingIslamiLaki-laki
3549.NadilPerjuanganIslamiLaki-laki
3550.NadimTeman minumIslamiLaki-laki
To top