Nama Bayi Dari Asal Bahasa Sejarah

Halaman ini memuat daftar nama berdasarkan asal bahasanya.

Filter nama berdasarkan asal bahasa: sejarah

No.NamaArtiAsal BahasaGender
1601.HeberDari kata yang menunjukkan sesuatu yang keras, warna terang tanaman. Nama ini pertama dipakai pada akhir abad 19 dan menjadi populer pada pertengahan tahun 1940SejarahLaki-laki
1602.HectorNama dibawa dalam legenda klasik oleh juara Trojan yang dibunuh oleh Achilles. Namanya adalah kata jadian dari kosakata Yunani ekhein 'mengendalikan'SejarahLaki-laki
1603.HedleyDiambil dari nama keluarga, pada mulanya adalah nama setempat untuk berbagai tempat bernama Hedley atau Headley. Dari Inggris Kuno h? 'penghangat' + leah 'kayu'SejarahLaki-laki
1604.HeidiBentuk kesayangan Swiss dari Adelheid , bentuk Jerman dari AdelaideSejarahPerempuan
1605.HelenBentuk Inggris dari H?l?n?. Dibawa dalam legenda klasik oleh seorang yang terkenal cantik, istri dari Menelaus, yang ditahan oleh pangeran Trojan yaitu Paris yang gemilang dalam perang Trojan.SejarahPerempuan
1606.HelenaBentuk latin dari Helen, dipakai juga di Jerman, Belanda, Skandinavia dan eropa Timur.SejarahPerempuan
1607.HeleneBentuk Perancis dari HelenSejarahPerempuan
1608.HelgaDari nama perempuan Norse Kuno, kata jadian dari kata sifat heilagr 'makmur,sukses' Diperkenalkan ke Inggris sebelum penaklukan, namun tidak bertahan lamaSejarahPerempuan
1609.HeloiseBentuk lain Prancis dari ?loiseSejarahPerempuan
1610.HenriettaBentuk Perancis yang diLatinkan dari Henriette. Henriette maria (1609-69), istri dari Raja Charles I, adalah anak perempuan dari Raja Henry IV PerancisSejarahPerempuan
1611.HenrietteBentuk feminin dari Henri , bentuk Perancis dari HenrySejarahPerempuan
1612.HenryAsalnya dari Jerman, dari haim 'rumah' + ric 'kekuatan,penguasa'. Ini adalah nama Perancis Kuno, diadopsi oleh Normandia dan diperkenalkan oleh mereka ke Britania.SejarahLaki-laki
1613.HephzibahNama dalam alkitab ( berarti 'kegembiraanku ada pada dirinya'), dibawa oleh istri dari Hezekiah, raja dari Judah; ia adalah ibu dari ManassehSejarahPerempuan
1614.HerbertDari nama Perancis Kuno, diperkenalkan ke Britania oleh Normandia. Berasal dari heri, hari 'tentara' + berht 'terang, terkenal'.SejarahLaki-laki
1615.HerculesBentuk latin dari nama pahlawan dalam mitologi Yunani, Herakles, arti namanya adalah 'kemenangan dari Hera'. Ia adalah anak dari Zeus, raja dari para dewa, oleh Alcmene, wanita raksasa.SejarahLaki-laki
1616.HermanBentuk Inggris dari Hermann, dari nama personal Jerman berasal dari heri, hari 'tentara' + man 'manusia'.SejarahLaki-laki
1617.HermiaKata jadian Latin dari nama dewa Yunani Hermes. Dipakai oleh Shakespeare untuk nama karakter dalam A Midsummer Night's Dream (1595)SejarahPerempuan
1618.HermioneNama dibawa dalam mitologi klasik oleh anak perempuan dari Helen dan Menelaus, yang tumbuh besar untuk menikahi saudara sepupunya yaitu Orestes. Nama ini dipakai Shakespeare untuk karakter utama dalam A Winter's Tale (1960)SejarahPerempuan
1619.HershelNama Yahudi : bentuk kesayangan dari HirshSejarahLaki-laki
1620.HeskelNama Yahudi : bentuk Yahudi dari EzekielSejarahLaki-laki
1621.HeskethDiambil dari nama keluarga, pada mulanya adalah nama setempat dari beragam tempat di Inggris utara dinamai dengan Norse Kuno hestr 'Kuda' + skeiðr 'arena balap'. Balap kuda dan adu kuda adalah olahraga favorit diantara orang Skandinavia di InggrisSejarahLaki-laki
1622.HeskethDiambil dari nama keluarga, pada mulanya adalah nama setempat dari beragam tempat di inggris utara dinamai dengan norse kuno hestr 'kuda' + skeiðr 'arena balap'. balap kuda dan adu kuda adalah olahraga favorit diantara orang skandinavia di inggrisSejarahLaki-laki
1623.HesterBentuk lain dari Esther, dari abad pertengahan. Untuk waktu lama kedua bentuk akan dipertukarkanSejarahPerempuan
1624.HettieBentuk kesayangan dari HenriettaSejarahPerempuan
1625.HewieNama Skotlandia dan Inggris Utara ; ejaan lain dari HughieSejarahLaki-laki
1626.HilaryBentuk pertengahan dari nama latin maskulin Hilarius (kata jadian dari hilaris 'gembira') dan bentuk femininnya HilariaSejarahLaki-laki
1627.HilaryBentuk pertengahan dari nama latin maskulin hilarius (kata jadian dari hilaris 'gembira') dan bentuk femininnya hilariaSejarahPerempuan
1628.HildaAwal mulanya dari Jerman, bentuk singkat Latin dari beberapa nama perempuan yang berasal dari hild 'bertarung'SejarahPerempuan
1629.HildegardDari nama personal perempuan Jerman Kuno kombinasi dari hild 'bertarung' + gard 'perkampungan'. Nama ini dibawa oleh istri kedua dari Charlemagne dan oleh penulis mistik Hildegard dari Bingen (1098-1179)SejarahPerempuan
1630.HillDiambil dari nama keluarga, pada mulanya adalah nama setempat untuk orang yang tinggal dekat bukitSejarahLaki-laki
1631.HillaryEjaan lain dari Hilary, banyak ditemukan di Amerika UtaraSejarahPerempuan
1632.HillelNama Yahudi : rupanya berasal dari kosakata Yahudi yang berarti 'pujian'. Dibawa dalam kitab oleh ayah dari salah satu hakim dari IsraelSejarahLaki-laki
1633.HillyBentuk kesayangan dari HilarySejarahPerempuan
1634.HiltonDiambil dari nama keluarg, pada mulanya adalah nma lokal dari banyak tempat dinamai menggunakan Inggris Kuno hyll 'bukit' + tun 'perkampungan'. Sebagai nama pertama kadangkala dipilih karena dihubungkan dengan penemu rangkaian hotel mewah yaitu Conrad Hilton (1887-1979)SejarahLaki-laki
1635.HimyNama kesayangan dari HymanSejarahLaki-laki
1636.HindeNama Yahudi : dari bahasa Yahudi hinde 'kaki belakang, rusa betina'SejarahPerempuan
1637.HiramNama kitab, dibawa oleh raja dari Tyre yang terdapat pada kitab sebagai penyalur kayu, perajin dan uang untuk memudahkan David dan Solomon membangun berbagai bangunan.SejarahLaki-laki
1638.HiramNama kitab, dibawa oleh raja dari Tyre yang terdapat pada kitab sebagai penyalur kayu, perajin dan uang untuk memudahkan David dan Solomon membangun berbagai bangunan.SejarahLaki-laki
1639.HirshNama Yahudi : dari kosakata bahasa Yahudi yang berarti 'jantung, rusa'SejarahLaki-laki
1640.HobartDiambil dari nama keluarga, menunjukkan bentuk yang berbeda dari nama Hubert. Dalam beberapa kasus nama ini mungkin berasal dari kota di TasmaniaSejarahLaki-laki
1641.HollyDari perbendaharaan kata menunjuk kepada semak-semak atau pohon. Nama ini pertama dipakai di awal abad 20, dan telah menjadi populer sejak tahun 1990anSejarahPerempuan
1642.HomerBentuk Inggris dari nama penyair Yunani Homeros 'sandera', sekarang secara teratur dipakai sebagai nama di Amerika Serikat, ketika menjadi populer karena karakter kartun dalam serial televisi The Simpson.SejarahLaki-laki
1643.HonestyDari perbendaharaan kata menunjuk kualitasnya (melalui Perancis Kuno, dari latin honestas, disambungkan dengan honor 'penghormatan'). Jarang dipakai sebagai nama sampai abad 20SejarahPerempuan
1644.HoneyDari perbendaharaan kata. Madu sudah dipakai ke seluruh Eropa sebagai pemanis; gula belum diperkenalkan ke Eropa dari Dunia Baru sampai abad 16.SejarahPerempuan
1645.HonorEjaan lain dari HonourSejarahPerempuan
1646.HonoraPengembangan latin dari Honor, banyak dipakai di IrlandiaSejarahPerempuan
1647.HonoreBentu kPerancis dari HonoriaSejarahPerempuan
1648.HonoriaBentuk feminin Latin Kuno dari HonoriusSejarahPerempuan
1649.HonourDari perbendaharaan kata menunjuk kualitasnyaSejarahPerempuan
1650.HopeDari perbendaharaan kata menunjuk sifatya, dalam keterangan sifat Kristus dari pengharapan dalam kebangkitan dan dalam hidup abadiSejarahPerempuan
To top